JatimNetwork.com-Akhir-akhir ini masyarakat digemparkan dengan kehadiran suatu penyakit yang menyerang hewan ternak khususnya Sapi.
Penyakit tersebut dikenal dengan sebutan PMK (Penyakit Mulut dan Kuku).
Kehadirannya membuat banyak orang khawatir pasalnya penyakit PMK telah berhasil menyerang dan menginfeksi sejumlah hewan ternak yang ada di Indonesia.
Kekhawatiran tersebut membuat banyak peternak menghentikan sektor usaha mereka akibat serangan wabah PMK.
Lalu sebenarnya apa itu PMK? apa penyebab dan bagaimana pencegahannya?
Dikutip oleh JatimNetwork.com dari laman resmi Kementrian Pertanian Republik Indonesia.
Baca Juga: Jadwal Thailand Open 2022 Hari Ini Laga Perempat Final: Jam Tayang dan Disiarkan di TV Mana
PMK atau Penyakit Mulut dan Kuku merupakan penyakit menular yang menyerang hewan ternak berkuku belah.
Ciri-ciri dari penyakit ini yaitu ditandai dengan adanya luka pada kaki, mulut yang mengeluarkan cairan atau lendir, sariawan pada mulut, cairan yang keluar dari hidung,
nafas hewan terengah-engah, dan hewan yang tidak dapat berdiri karena terdapat luka pada kaki.
Artikel Terkait
5 Alasan Penyakit Lupus Harus Diobati Sedini Mungkin, Inilah Penjelasan Dokter Sandra Sinthya Langow
8 Ciri-ciri Penyakit Mulut dan Kuku Pada Hewan Ternak yang Harus Diwaspadai, Termasuk Berkurangnya Nafsu Makan
Doa Agar Terhindar dari Penyakit Ain Sesuai Ajaran Rasulullah SAW, Lengkap Bahasa Arab, Latin dan Artinya
Puan Minta Pemerintah Gerak Cepat Tangani PMK: Kami Berharap Pemerintah Serius
Inilah 8 Manfaat 'Kombucha', Salah Satunya Mencegah Penyakit Jantung, Kanker, dan Diabetes