JatimNetwork.com – Memberikan nama kepada bayi atau anak yang baru lahir merupakan kewajiban setiap orang adatua.
Pastinya memberikan nama kepada bayi yang baru lahir tidak boleh asal-asalan harus memiliki makna yang baik sesuai dengan agama.
Maka dari itu, ada 23 ide nama bayi laki laki lahir di bulan Dzulhijjah atau Idul Adha 1443 H yang bisa dijadikan referensi untuk memberikan nama anak.
Alangkah baiknya jika nama anak juga disesuaikan dengan bulan kelahiran, ceri bermakna baik seperti cerdas dan jujur.
Dilansir JatimNetwork.com dari berbagai sumber, berikut ini 23 ide nama bayi laki laki lahir di bulan Dzulhijjah atau Idul Adha 1443 H:
1. Syahid Imani artinya rela mati demi islam dan bercahaya imannya.
2. Eid Ismail artinya lahir saat hari raya idul Adha dan beriman seperti Nabi Ismail AS.
3. Athari Adha artinya lahir saat hari raya idul Adha yang suci bersih.
Artikel Terkait
Khutbah Idul Adha 2022 M/1443 H, Meneladani Keluarga Ibrahim Melalui Syiar Ibadah Haji dan Kurban
13 Quotes dan Ucapan Idul Adha 2022 yang Terbaik dan Menyentuh Hati
12 Link Twibbon Bertema 'Idul Adha' 1443 H yang Menarik dan Menawan Hati
Kapan Sidang Penentuan 10 Dzulhijjah Dilakukan? Jadwal Penetapan Idul Adha 1443/2022 dan Titik Pantau Kemenag
Bagikan Fotomu dengan 10 Link Twibbon Ini untuk Rayakan Idul Adha 2022!