JatimNetwork.com - Cafe Minamdang merupakan drama Korea yang disutradarai oleh Ko Jae Hyun, dan telah resmi dirilis pada hari Senin 27 Juni 2022 yang dapat ditonton di Netflix.
Drama Korea tersebut merupakan adaptasi dari sebuah novel karya Jung Jae Han dengan judul ‘Minamdang: Case Note’.
Drama Korea yang berjudul Cafe Minamdang tersebut dibintangi oleh aktor-aktor terbaik Korea Selatan, salah satunya adalah Seo In Guk yang berperan sebagai peramal palsu.
Drama Korea yang mengisahkan tentang peramal palsu tersebut tidak akan tayang setiap hari, namun terdapat hari-hari tertentu yang akan menampilkan akting dari Seo In Guk dan kawan-kawan.
Dilansir JatimNetwork.com dari berbagai sumber, berikut jadwal lengkap Cafe Minamdang beserta link nonton yang legal dan gratis.
Diketahui bahwa drama Cafe Minamdang akan menampilkan 18 episode, dengan jadwal tayang setiap hari Senin dan Selasa pukul 20.30 WIB.
Berikut jadwal tayang lengkapnya:
Artikel Terkait
Cara dan Link Nonton Cafe Minamdang Full Episode 1-18 Sub Indo Resmi
BUKAN TELEGRAM! Link Nonton Cafe Minamdang Episode 2 Sub Indo Full HD Legal dan Gratis Ada Disini
Daftar Pemain Drama Korea Cafe Minamdang Lengkap dengan Sinopsisnya, Ada Seo In Guk dan Oh Yeon Seo
Tayang di Netflix Hari Ini! Drama Korea Terbaru Cafe Minamdang Lengkap dengan Jadwal Tayang dan Sinopsis