JatimNetwork.com - Show Champion adalah salah satu acara atau program musik mingguan asal Korea Selatan yang disiarkan oleh saluran TV MBC Music.
Show Champion akan menampilkan penyanyi yang baru debut atau sedang comeback.
Acara musik ini dibawakan oleh tiga orang MC yakni Moon Bin, Yoon Sanha, dan Kangmin.
Baca Juga: Cara Nonton MAMA 2022 Live dan Gratis Lewat Dua Link Berikut, Lengkap Daftar Line Up Day 1 dan Day 2
Para penggemar bisa menonton program musik ini yang tayang setiap Rabu pukul 16.00 WIB melalui link yang tersedia di akhir artikel.
Show Champion yang telah memasuki edisi ke-459 ini akan menampilkan sejumlah artis baik grup maupun solois yang baru saja comeback.
Dikutip JatimNetwork.com dari akun twitter @showchampion1, berikut ini line up pada hari ini Rabu, 30 November 2022:
- VERIVERY
Artikel Terkait
Link Nonton dan Sinopsis Drama Korea Reborn Rich Episode 6 Sub indo, Pesona Song Jong Ki Memamg Beda!
Link Nonton dan Sinopsis Drama Korea Behind Every Star Episode 7 Sub indo, Intip Kegaduhan Penyelamatan Agensi
Rekomendasi 8 Lagu KPop yang Enak Didengar dan Cocok untuk Menemani dalam Perjalanan Jauh
Nonton CASSIOPEIA 2022 Full Movie Sub Indo Resmi: Rekomendasi Film Korea Paling Sedih Tahun 2022
Cara Nonton MAMA 2022 Live dan Gratis Lewat Dua Link Berikut, Lengkap Daftar Line Up Day 1 dan Day 2
Daftar Lengkap Pemenang MAMA Awards 2022 Hari Pertama, Ada BTS, NCT DREAM, BLACKPINK hingga TREASURE