Esom Resmi Absen di Drama Taxi Driver Season 2, Intip Profil Biodatanya: Lahir, IG, Karir

- Senin, 6 Februari 2023 | 21:55 WIB
Profil Esom yang Resmi Absen dalam Drama Taxi Driver Season 2.  (Instagram/@esom_.)
Profil Esom yang Resmi Absen dalam Drama Taxi Driver Season 2. (Instagram/@esom_.)

JatimNetwork.com - Lee So Young atau lebih dikenal dengan Esom merupakan aktris dan model asal Korea Selatan.

Esom memulai karir di industri hiburan Korea Selatan dengan menjadi model.

Ia memulai debut di acara model Mnet bertajuk Check It Girl pada tahun 2008.

Baca Juga: LINK NONTON Our Blooming Youth Episode 1 2 Gratis Lengkap Subtitle, Adu Romansa Park Hyung Sik dan Jeon So Nee

Esom kemudian melebarkan sayapnya dengan terjun ke dunia seni peran lewat film Second Half pada 2020.

Berkat perannya dalam Second Half ia semakin banyak menerima tawaran bermain akting.

Diantaranya bermain dalam film The Last Blossom Hindsight hingga The Story of Man and Woman.

Baca Juga: Jadi Idol, Kim Min Kyu Pamer Perut Kotak-Kotak di Drama tvN Mendatang 'The Heavenly Idol'

Selain membintangi film ia juga berperan di sejumlah drama, seperti The 3rd Charm, White Christmas, dan Taxi Driver.

Namun, dalam Taxi Driver season 2 dikabarkan ia tidak dapat bergabung karena jadwal yang bentrok.

Dilansir JatimNetwork.com dari berbagai sumber, simak identitas Esom berikut ini.

Baca Juga: Siapa Lawan Main Park Hyun Sik di Our Blooming Youth? Ini Profil dan Drakor yang Pernah Dibintangi Jeon So Nee

Nama Asli: Lee So Young

Nama Panggung: Esom

Halaman:

Editor: Wilda Wijayanti

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X