5 Daerah Ini Menduduki Posisi Teratas Produksi Padi Terbesar di Jawa Timur Loh! Bojonegoro Urutan Berapa?

- Jumat, 24 Maret 2023 | 17:01 WIB
Ilustrasi daerah produksi padi terbesar di Jawa Timur (Freepik/jcomp)
Ilustrasi daerah produksi padi terbesar di Jawa Timur (Freepik/jcomp)

JatimNetwork.com - Jawa Timur merupakan salah satu provinsi di Indonesia yang menjadi salah satu sentra produksi padi terbesar di Indonesia.

Tercatat lebih dari 9 juta ton produksi padi di Jawa Timur pada tahun 2021, beberapa daerah di provinsi ini juga turut andil dalam perannya memproduksi tanaman padi.

Dengan produksi padi yang melimpah menunjukkan bahwa mayoritas penduduk di daerah Jawa Timur banyak yang menggantungkan sumber pencahariannya di bidang pertanian.

Baca Juga: 5 Desa Wisata Terbaik di Bojonegoro, Menawarkan Keindahan Alam yang Asri dan Beragam Wahana

Daerah produksi padi terbesar di Jawa Timur beberapa diantaranya ada kabupaten Bojonegoro, Ngawi dan Lamongan.

Lantas bagaimana dengan daerah lain di Jawa Timur?

Berikut tim JatimNetwork.com rangkum data produksi tanaman padi di Jawa Timur untuk tahun 2021 berdasarkan catatan Badan Pusat Statistik (BPS) melalui jatim.bps.go.id.

Baca Juga: Kapas vs Malo Lebih Maju Mana? Inilah 5 Kecamatan Termaju di Bojonegoro Versi Artikel Terpopuler Hari Ini

Untuk posisi teratas sendiri ada kabupaten Lamongan yang mencatatkan produksi pertanian padi di daerah ini untuk tahun 2021 sebesar 792.662 ton.

Produksi tertinggi diperoleh kabupaten Lamongan pada saat bulan Maret di tahun tersebut yaitu lebih dari 241.442 ton padi.

Urutan kedua ditempati oleh kabupaten Ngawi, daerah yang terletak di wilayah bagian barat Jawa Timur ini nyatanya mampu produksi padi yang cukup fantastis.

Baca Juga: Inilah 5 Kecamatan Termaju di Kabupaten Bojonegoro Jawa Timur: Kepohbaru Masuk Nggak, Nih?

Di tahun 2021 kabupaten Ngawi menunjukkan pencatatan produksi padi sebesar 786.475 ton.

Dengan tiga musim panen yaitu di bulan maret, juli dan november dibuktikan dengan catatan produksi pertanian padi yang cukup besar di tiga bulan tersebut.

Halaman:

Editor: Dharma Anggara

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X