JatimNetwork.com - Banyuwangi merupakan salah satu Kabupaten dengan wilayah terluas di Jawa Timur.
Tercatat bahwa Banyuwangi memiliki luas wilayah sekitar 5.783 kilometer persegi.
luas wilayah tersebut terbagi dalam 25 Kecamatan yang tersebar ke segala penjuru Kabupaten Banyuwangi.
Setidaknya ada beberapa Kecamatan yang memiliki wilayah tersempit di Banyuwangi.
Lantas Kecamatan mana sajakah yang memiliki luas wilayah tersempit?
Dilansir JatimNetwork.com dari BPS Kabupaten Banyuwangi, berikut adalah 5 Kecamatan dengan wilayah tersempit di Kabupaten Banyuwangi.
1. Giri
Giri merupakan salah satu Kecamatan di Kabupaten Banyuwangi dengan wilayah tersempit.
Tercatat di BPS Kabupaten Banyuwangi, Kecamatan Giri memiliki luas wilayah sekitar 21,31 kilometer persegi.
Secara persentase, wilayah tersebut mencapai 0,37 persen dari total wilayah di Kabupaten Banyuwangi.
2. Banyuwangi
Selain menjadi nama Kabupaten, ternyata Banyuwangi juga menjadi nama Kecamatan.
Artikel Terkait
PECINTA DURIAN MERAPAT! 3 Daerah di JAWA TIMUR Ini Siap Gelar Festival Durian Gede-gedean, Nomor 3 Sampai...
SURABAYA vs SIDOARJO Besar Mana? 5 Daerah Perantauan di Jatim Ini Bisa Bikin Kaya Raya Loh, Berminat?
BUKAN CHINA! Ini Negara dengan Penduduk Terbanyak di Dunia Tembus 1,4 Miliar Jiwa, Indonesia Nomor Berapa?
KEDIRI vs SURABAYA Kaya Mana? Ini 9 Daerah TERKAYA di Jawa Timur, Wargane Sugih-Sugih Rek!
Semerbak Wanginya! Ini Daerah Penghasil Mawar Terbesar di Kabupaten Malang: Jelas Bukan Dau dan Tumpang, Mana?