JatimNetwork.com - Berikut informasi vaksinasi covid-19 dosis lanjutan atau booster di kota Depok.
Sejak tanggal 12 Januari 2022, pemerintah telah membuka program layanan vaksin booster bagi masyarakat.
Vaksin booster merupakan suntik dosis lanjutan untuk semakin membentuk imun tubuh dari virus covid-19.
Baca Juga: Link Pendaftaran Vaksinasi Covid-19 di Wilayah Palembang 17 Januari 2022, Anak Usia 6-11 Tahun
Dilansir JatimNetwork.com dari Instagram @rs.ui layanan vaksin booster sudah tersedia di RS. Universitas Indonesia (UI), Depok.
Pelayanan vaksin booster di RS. UI ini akan dibuka setiap hari Senin sampai Sabtu, dan dilaksanakan mulai tanggal 17 Januari 2022.
Jadwal pelayanan vaksinasi di hari Senin hingga jumat dilakukan mulai pukul 08.00-15.00 WIB.
Sedangkan khusus jadwal di hari Sabtu dibuka mulai pukul 08.00-12.00 WIB.
Artikel Terkait
Info Vaksinasi Covid-19 di Wilayah Jember 15 Januari 2022 untuk Umum, Melayani Sinovac dan Pfizer
Info Vaksinasi Dosis 3 (Booster) Buka hingga Akhir Januari 2022 untuk KTP Bebas, Berikut Jadwal dan Syaratnya
Info Vaksinasi Dosis 3 Bosster di Wilayah Gresik 17 Januari 2022, Berikut Syarat dan Ketentuannya
Info Vaksinasi Covid-19 unuk Anak Usia 6-12 Tahun di Madiun 17 Januari 2022