JatimNetwork.com - Mencuat isu pemekaran Provinsi Jawa Tengah, yang menyebut Surakarta akan lepas dan punya embel-embel baru seperti Yogyakarta.
Yogyakarta biasa disingkat DIY, kabarnya jika pemekaran Provinsi Jawa Tengah benar terjadi, Surakarta juga akan memiliki embel-embel serupa.
Tidak hanya itu, Surakarta juga diisukan lepas dari Provinsi Jawa Tengah karena pemekaran dan tidak bergabung dengan Yogyakarta.
Menurut isu yang beredar, layaknya Yogyakarta, Surakarta akan menjadi provinsi sendiri setelah lepas dari Jawa Tengah karena pemekaran.
Dilansir JatimNetwork.com dari berbagai sumber, Surakarta diisukan menghuni provinsi baru dampak pemekaran bersama 6 daerah yang juga lepas dari Jawa Tengah.
Isu yang beredar menyebut, Jawa Tengah akan dipecah menjadi 4 provinsi salah satunya DI Surakarta.
Daerah Istimewa Surakarta akan menjadi provinsi sendiri, dan mencakup 7 daerah disekitarnya.
Daerah tersebut adalah Kabupaten Boyolali, Klaten, Sukoharjo, Wonogiri, Karanganyar, Sragen, dan Kota Surakarta.
Artikel Terkait
BREBES Pernah GANTI NAMA 3 Kali? Masyarakat Kabupaten Brebes Wajib Tahu, Ini Tahun Pergantian Namanya
BOGOR JADI JUARANYA? Ini Dia 5 Daerah Penghasil Kopi Terbanyak Di Jawa Barat, Salah Satunya Tasikmalaya
MADURA Keluar dari JAWA TIMUR Bikin Provinsi Sendiri? Inilah Wilayah yang Diisukan Pecah dari Jatim
Selain MALUKU TENGAH, Inilah Daerah dengan Jumlah Desa Tepi Laut Terbanyak di Maluku, Kota Ambon Termasuk?
Asyik Ada BUKITTINGGI Nih, Dijamin Tenang dan Nyaman Buat Tinggal, Ini 6 Daerah Paling Sepi di Sumatera Barat