JatimNetwork.com - Juventus akan bertandang ke markas Salernitana dalam lanjutan Liga Serie A musim 2022-2023 di Arechi Stadio.
Laga yang bisa menjadi kesempatan kedua tim untuk bisa menaikan posisi ke yang lebih baik dan bersaing ke perebutan gelar juara.
Juventus yang mengalami hukuman pengurangan poin harus lebih bekerja keras untuk kembali ke papan atas klasemen.
Baca Juga: Nonton Live Streaming Konser Harlah 1 Abad NU 2023 Gratis Ada Dimana?
Memiliki jumlah 23 poin dan berselisih 3 poin dari peringkat ke-10 dan berpeluang untuk menggesernya dengan catatan meraih kemenangan.
Namun Juventus saat ini sedang dalam performa yang kurang baik dengan catatan 3 pertandingan terakhir gagal meraih kemenangan.
Performa yang kurang baik dari Juventus menjadi peluang pula untuk Salernitana untuk meraih kemenangan.
Baca Juga: Nonton LINK STREAMING Bhayangkara FC vs Persikabo 1973 di TV Online dan Indosiar LIVE Legal dan Aman
Salernitana berpeluang menggeser Juventus hal ini karena selisih poin hanya 2 poin.
Secara statistik dari 5 pertandingan terakhir Juventus meraih 2 kemenangan, sekali seri dan 2 kekalahan sedangkan Salernitana meraih sekali kemenangan, sekali seri dan 3 kali kekalahan.
Seru untuk disaksikan laga Salernitana vs Juventus Serie A 2022-2023 yang ditayangkan di channel yang legal dan aman.
Baca Juga: LIVE LINK STREAMING Bhayangkara FC vs Persikabo 1973 BRI Liga 1 22-23 di TV Online: Prediksi dan H2H
JatimNetwork.com melansir dari laman vidio.com terkait link streaming yang legal dan aman, berikut selengkapnya.
Salernitana vs Juventus | Rabu, 8 Februari 2023 | 02.45 WIB
Artikel Terkait
NONTON Link Live Streaming Hellas Verona vs Lazio, Laga Pekan 21 Serie A Italia: Lengkap dengan H2H
Cek Link Live Streaming Monza vs Sampdoria, Laga Pekan ke-21 Serie A Italia: Live Dimana?
Link Live Streaming Harlah 1 Abad NU Gratis 24 Non Stop Hanya DI SINI
LINK STREAMING Konser Harlah 1 Abad NU Malam Ini: Ada Slank, Rhoma Irama, hingga Maher Zain
LINK LIVE STREAMING Bhayangkara FC vs Persikabo 1973 di BRI Liga 1, Nonton di Indosiar atau TV Online?