JatimNetwork.com - Mengemudi kendaraan bermotor seperti mobil dan sepeda motor, tentu butuh koordinasi tubuh yang baik.
Misalnya saja keseimbangan dan fokus, sebab di jalan ada banyak tanda yang harus dipahami demi keamanan dan keselamatan bersama.
Baca Juga: Contoh Teks MC Halal Bihalal Lengkap dengan Susunan Acara
Lantas saking mahirnya mengemudi, terkadang ada pengendara yang melepas tangannya dan membiarkan hanya satu atau bahkan tidak ada tangan yang menyentuh kemudi.
Meski terlihat keren dan menantang, namun apakah melepas tangan dari kemudi dilarang?
Dilansir JatimNetwork.com dari berbagai sumber, melepas tangan dari kemudi, baik itu motor atau mobil adalah hal yang berbahaya.
Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Ini 7 Mei 2022: Capricorn Dipenuhi Ini, Aquarius Nikmati Ini, Pisces?
Sebab aturan mengemudi atau berkendara adalah dengan kedua tangan di atas kemudi atau setang jika memungkinkan.
Cara tersebut akan membantu pengendara untuk tetap memegang kendali penuh atas kendaraan setiap saat.
Artikel Terkait
Link Live Streaming MotoGP Spanyol 1 Mei 2022 di Trans7, Pertarungan Sengit Quartararo VS Rins
Link Live Streaming MotoGP 2022 di GP Spanyol Hari Ini 1 Mei 2022, Saksikan Gratis di Sini
Tidak Bisa Nonton Race MotoGP Spanyol 2022 di TV Analog? 5 Link Live Streaming Ini Bisa Jadi Alternatif
MotoGP Bagi-Bagi THR Lebaran Disini, Dapatkan Merchandise Bertandatangan Takaaki Nakagami dan Alex Marquez