Motor Trail Legendaris Yamaha YZ 250: Kini Punya Fitur-fitur ini...

- Rabu, 25 Januari 2023 | 09:10 WIB
Beberapa teknologi yang disematkan pada motor trail Yamaha YZ 250. (Tangkapan layar YouTube/ode bali channel)
Beberapa teknologi yang disematkan pada motor trail Yamaha YZ 250. (Tangkapan layar YouTube/ode bali channel)

JatimNetwork.com - Yamaha motor memiliki salah satu produk yang menyimpan segudang prestasi pada masanya.

motor ini tergolong dalam jenis motor Trail adventure yang track-recordnya bisa dibilang sangat bagus pada beberapa ajang motocross dunia.

motor ini mereka beri nama Yamaha YZ 250 yang telah meraih berbagai gelar antara lain, 5 gelar AMA National Motocross, 9 gelar juara AMA National Motocross, dan 6 gelar juara AMA National Offroad Championship.

Baca Juga: Yamaha YZ 250: Motor Trail Legendaris yang Kini Punya Segudang Fitur Canggih: Dibandrol dengan Harga...

Yang menarik dari motor ini adalah mesin dari motor ini masih mengusung teknologi yang sederhana, karena menggunakan mesin 2-langkah.

Bahkan dengan mesin tersebut motor tersebut masih bisa tetap eksis hingga saat ini.

Namun, kini pabrikan Yamaha memberikan beberapa ubahan pada motor Trail YZ 250 versi terbaru ini.

Baca Juga: Yamaha Grand Filano Mahal? 7 Motor Matic Yamaha Setara 125 cc Ini Lebih Murah: Solusi Budget Pas-pasan!

Yamaha YZ 250 mendapat perubahan di bagian desain dan peningkatan handling.

motor ini memiliki dimensi panjang 865,7 inci, lebar 32,6 inci, serta tinggi 51,4 inci.

Pada bagian sasis, motor ini dibekali dengan frame aluminium yang membuat handling pada motor ini baik.

Tak heran jika motor Yamaha YZ 250 ini merupakan salah satu dirtbike dengan kemampuan handling terbaik di kelasnya.

Baca Juga: Mesin 124 CC! Honda Hadirkan Motor Terbarunya, Bakal Usik Yamaha Grand Filano, Ini Sosoknya

Untuk bagian desain, motor ini mendapat perubahan pada bagian warna fender depan, plat nomor depan, cover shockbreaker, serta cover kaliper rem depan-belakang yang kini berwarna hitam.

Halaman:

Editor: Teguh Santoso

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X