Top 3 Ranking Teratas Universitas Swasta Terbaik di Jawa Barat: Waduh Juaranya Bukan Unisba Bandung Tapi...

- Senin, 27 Maret 2023 | 21:04 WIB
Ilustrasi, universitas swasta terbaik di Jawa Barat (Pixabay.com/thelester)
Ilustrasi, universitas swasta terbaik di Jawa Barat (Pixabay.com/thelester)

JatimNetwork.com - Di Jawa barat saat ini cukup banyak pilihan kampus swasta yang memiliki kualitas tak kalah dengan PTN di Indonesia.

Bahkan universitas swasta di Jawa Barat ini juga masuk dalam pemeringkatan 4International College and Universities (4ICU) atau UniRank 2023.

Terdapat 582 universitas di Indonesia baik negeri dan swasta yang masuk dalam pemeringkatan terbaru UniRank 2023.

Baca Juga: Top 7 Universitas Terbaik di Jawa Barat versi UniRank 2023, Nomor 4 Kampus Alshad Ahmad dan Atalia Praratya

Di Jawa Barat sendiri menyumbang 57 universitas terbaik termasuk top 3 universitas swasta terbaik di Jabar.

Kampus swasta ini cocok menjadi pilihan calon mahasiswa baru yang ingin melanjutkan pendidikan perguruan tinggi di Jawa Barat.

Lantas kampus mana saja yang dinobatkan sebagai universitas swasta terbaik di Jawa Barat?

Dilansir JatimNetwork.com dari laman UniRank, berikut 3 universitas swasta terbaik di Jawa Barat.

Baca Juga: 5 Universitas Terbaik di Jawa Barat, Tak disangka Nomor Dua Mantan Sekolah Ridwan Kamil

1. Universitas Telkom, Bandung

Universitas Telkom atau Tel-U merupakan Perguruan Tinggi Swasta (PTS) yang telah terakreditasi Unggul.

Tel-U memiliki 8 program vokasi, 25 program sarjana, dan 11 program pasca sarjana yang telah terakreditasi BAN-PT dan Internasional.

Dalam pemeringkatan UniRank 2023, secara nasional Universitas Telkom berada di ranking 7.

Sementara se-Jawa barat, Universitas Telkom menempati ranking ketiga setelah UI dan ITB.

Halaman:

Editor: Dhiaz Asihing Pamartany

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X