JatimNetwork.com - WhatsApp kini menjadi salah satu aplikasi yang cukup diminati masyarakat.
Banyak kemudahan yang ditawarkan, salah satunya bisa jadi aplikasi yang bisa diakses hampir di semua perangkat.
Jika umumnya kita hanya tahu WhatsApp ada di smartphone saja.
Baca Juga: Cara Memasang Voice Note menjadi Status Baru WhatsApp, Tinggal Klik Ikon Ini...
Ternyata untuk memudahkan pengguna, pengembang pun menyediakan layanan dengan fleksibilitas tinggi.
Misalnya pada PC atau tablet. Pada device tersebut konon pengguna tak perlu pasang sim card.
Lantas bagaimana cara memakai WhatsApp di perangkat tanpa kartu 'sim card'?
Baca Juga: WhatsApp Punya Fitur Baru Apa? Voice Note Sekarang Bisa Gini lho pada Update Terbaru!
Tentunya akan tetap butuh nomor untuk proses registrasi dan verifikasi. Tapi di sini nomor telepon rumah pun tetap bisa dipakai.
Dilansir JatimNetwork.com dari The Sun, begini caranya...
1. Buka WhatsApp di perangkat yang dikehendaki
2. Masukkan nomor telepon yang dikehendaki, misalnya nomor telepon rumah
3. Tunggu verifikasi melalui sms
Baca Juga: Cara Menyimpan History Chat GB WhatsApp
Artikel Terkait
Bikin Memori Smartphone Lebih Ringan! Ini Cara Membersihkan Ruang Penyimpanan di WhatsApp
Tips Mengelola Memori WhatsApp agar Tidak Kepenuhan, Ini Cara 'Bersih-bersih' Paling Efektif
Bikin Chat dari Dia Makin Spesial! Ini Cara Memasang Nada Dering Kustom di WhatsApp
Mengenal Apa Itu GB WhatsApp dan Penggunaannya yang Mudah!
Ramai Serangan Virus Viral WhatsApp, Kalau Putar Video di Aplikasi Bakal.....