JatimNetwork.com - Memiliki akun instagram bagi kebanyakan orang adalah suatu keniscayaan, apalagi di zaman serba canggih ini.
Tak terkecuali juga bagi pebisnis, memiliki akun instagram sangat diperlukan apalagi bila bisnisnya merupakan usaha berbasis online.
Hal tersebut karena dengan memiliki akun instagram, pebisnis dapat memperluas jangkauan target marketnya dan meningkatkan penjualan.
Penjualan dan omzet yang besar tentu harapan semua pebisnis, apalagi pebisnis pemula. Maka penting sekali untuk memiliki akun instagram.
Baca Juga: Cara Membeli Gift TikTok dari yang Paling Murah, Cek Juga Harga Selengkapnya di Sini
Tidak sekedar akun instagram, tapi harus akun instagram bisnis. Karena dengan menggunakan akun instagram bisnis, banyak kemudahan yang akan didapatkan.
Lantas, bagaimana cara buat akun instagram biasa menjadi akun instagram bisnis?
Dilansir JatimNetwork.com dari sejumlah sumber, berikut adalah cara mudah membuat akun bisnis di instagram.
1. Masuk ke halaman profil, kemudian klik menu hamburger (3 garis melintang) di pojok kanan atas.
Artikel Terkait
Download FacePlay Mod Apk, Lengkap Cara Menggunakan Aplikasi Edit Foto yang Viral di TikTok
Bagaimana Cara Buat Tulisan Coret di WhatsApp atau WA HP Android hingga iPhone? Ini Langkah-Langkahnya
Deretan aplikasi yang Bisa untuk Download Video TikTok Tanpa Watermark
Pengguna Instagram Tak Perlu Panik! 4 Cara Ini Bisa Mengatasi Tidak Bisa Masuk atau Login ke Akun Instagram
Apakah Akun Instagram Bisa Dipakai Dua Orang? Simak Cara Membuka 1 Akun IG di Dua Perangkat yang Berbeda!